PAGELARAN WAYANG KULIT HUT RI KE 79

2024-08-24 22:58:40

Pagelaran Wayang Kulit dalam rangka Peringatan HUT RI Ke-79 tahun 2024 di Museum PETA Kota Blitar oleh Dalang Ki Sunyoto, Ki Ali Sabdono, Ki Catur Cahyono, Ki Among Supanggung dan dimeriahkan Campursari dengan bintang tamu "Proborini" serta talent pendukung lainnya yang dilaksanakan hari Sabtu, 24 Agustus 2024 di Museum PETA Kota Blitar. (24/08/2024).

Pagelaran Wayang kulit pada kesempatan kali ini membawakan sebuah lakon yakni "Wirotho Parwo" yang merupakan bagian dari penguatan pendidikan karakter anti korupsi berbasis kearifan lokal.